Liga Italia Preview: Livorno vs Inter Milan
Pertandingan Tanggal : 31 Maret 2014 ( waktu setempat )
Venue : Armando Picchi
Siapapun pasti akan mengunggulkan Inter Milan dalam pertandingan ini. Inter yang kini berada di peringkat ke-5 masih mengejar tiket ke Liga Champions. Sedang Livorno masih berjuang untuk lepas dari zona degradasi. Itulah mengapa pertandingan ini bakal menarik untuk dipasangi taruhan.
Prediksi : Inter Milan